Buah Jatuh Kebumi Akibat Gaya Garvitasi |
Hukum Gravitasi Newton
Sir Isaac Newton mempostulatkan
bahwa tiap benda melakukan gaya tarik pada tiap benda lain yang sebanding
dengan massa kedua benda itu dan berbanding terbalik dengan kuadrat jarak yang
memisahkan kedua benda tersebut. Dalam halini gaya tarik sangat bergantung pada
massa benda dan jarak kedua benda tersebut. Jadi ada dua benda yang sangat
kecil seperti kelereng dan manusia. Maka gayanya tariknya sangat kecil sehingga
sulit untuk dirasakan berbeda halnya dengan man
usia dan bumi,dimana bumi
mempunyai massa yang relatif besar. Maka kita bisa merasakan gaya tarik
bumi.
Namun meskipun bumi mempunyai massa
yang besar jika kita mempunyai jarak yang relatif jauh dari bumi maka gaya
tarik bumi terhadap manusia juga melemah. Kita bisa melihat bagaimana animasi
gerakan seorang astronot yang jauh dari bumi diluar angkasa dan terlihat
seperti melayang.
Tidak ada komentar :
Posting Komentar
Jika perlu Silakan Berkomentar, Gunakan Kata-kata yg Pantas. Dan Kami tidak menampung Acara Debat. Terima Kasih Atas Kunjungannya dan Komentarnya