1. Menentukan topik blog
mengapa kita harus menentukan topik blog terlebih dahulu?
ya itu adalah pertanyaan yang bagus karena dengan tahu apa topik blog kita akan tahu apa yang akan dibahas dalam blog kita. Frekuensi kata yang sering kita tulis dalam blog kita harus sesuai dengan keyword yang kita tulis di blog kita agar blog kita dianggap membahas topik yang relevan.
2. Menggunakan Template yang Konsisten
Sebaiknya sebelum kita menulis banyak diblog, template blog kita harus final. hal ini agar nantinya tidak membuat blog kita kembali ke nol. ketika ganti template seperti di blogspot maka banyak hal yang harus disetting ulang.
3. Menggunakan kata kunci yang relevan dengan yang dicari oleh banyak orang
nah dalam hal ini sama halnya ketika kita berdagang. barang jualan kita harus sesuai dengan permintaan pasar hehehe.
4. Berbagi hal yang bermanfaat kepada user
sering ketika kita membuat blog hanya menghabiskan waktu untuk mengganti tampilan blog lalu waktu untuk berbagi kita menjadi habis. hal ini sangat kurang bagus.
5. Tinggalkan banyak jejak blog kita di dunia maya
dengan banyak meninggalkan banyak jejak seperti berkomentar atau membagikan link kita dimedia sosial atau juga bisa menggunakan tool untuk cek blog maka blog kita akan semakin populer dimata mesin pencarian
nah itulah langkah membuat blog yang benar versi saya, jika ada yang ditambahkan silakan lewat komentar.
kutuitanyung blogs adalah sebuah blogs yang berisi tuorial komputer, sains fisika, fakta, opini, dan hal lainnya yang didapat kami atau yang sudah menjadi pengalaman dalam hidup
Tidak ada komentar :
Posting Komentar
Jika perlu Silakan Berkomentar, Gunakan Kata-kata yg Pantas. Dan Kami tidak menampung Acara Debat. Terima Kasih Atas Kunjungannya dan Komentarnya